Makanan di hotel-hotel atau restaurant pada umumnya dihidangkan secara bertahap, tidak sekaligus seperti kita makan sehari-hari. Gelas, Piring atau alat yang dipakaipun bermacam-macam variasinya. Menu klasi dengan tahapan yang lebih komplit sekarang sudah banyak yang mengacu kepada menu modern karena alasan pengurangan beban biaya produksi. Memudahkan pelayanan (service) atau menyingkat waktu.
1. Appetizer
2. Soup
3. Salad
4. Main Course
5. Dessert
6. Beverages
Leave a Reply