Metode Memasak
Memasak menjadi kegiatan yang tentu saja pernah dilakukan hampir oleh semua orang. Apapun profesinya tentu semua orang pernah memasak meskipun hanya sekedar merebus atau menggoreng saja. Namun, ternyata metode dalam memasak bukan hanya ada merebus, mengukus, atau menggoreng saja. Ternyata jika dipelajari lebih dalam, ada banyak sekali metode memasak yang bisa dipelajari dan dipraktekkan untuk membuat masakan yang kita buat menjadi lebih enak. Berikut akan dijelaskan metode-metode dalam memasak. Jangan… Read More »Metode Memasak